Berikut ini adalah sebuah artikel yang sudah dirubah menggunakan kalimat efektif :
Untuk tuntutan peran, biasanya apapun akan dilakukan oleh seorang bintang film.
Berbeda dengan Julia Roberts pada film terbarunya America's Sweethearts, ia menolak tuntutan peran yang memintanya menambah berat badan.
"Karena jika berat badan saya sudah naik, sulit untuk menurunkannya lagi," alasan peraih Oscar untuk artis terbaik lewat film Erin Brockovich ini.
Julia Roberts bisa berkata demikian karena ia pernah mengalami hal seperti itu, ketika menerima tantangan peran di sebuah film dimana ia harus menambah berat badan hingga 12,5 kg dan sangat sulit untuk menurunkannya lagi.
"Sejak itu saya kapok kalau diminta untuk menambah berat badan lagi," kilahnya.
Namun sepertinya sang Sutradara tidak kalah akal, Julia Roberts disuruh mengenakan pakaian yang bisa memberi kesan supaya badannya lebih besar.
Konon menggunakan sumpalan juga, agar di film aktris cantik ini tampak lebih berisi.
Berikut adalah bentuk dari artikel asli :
Sumber :
Majalah Kartini,
NOMOR 2036 edisi 24 mei s/d 7 juni 2001.
www.kartinionline.com